masjid mubarak

Pusat Ibadah, Pendidikan dan Ekonomi Masjid Al Mubarak (TQN Center)

Masjid bukan hanya sebagai tempat ibadah vertical namun juga horizontal. Seiring bertambahnya jumlah penduduk (umat Islam) maka diperlukan juga perluasan sarana ibadah.

Pelayanan

Selain menjadikan pusat kegiatan ibadah, masjid juga diberdayakan untuk berbagai kegiatan sosial, seperti:
1. Pengadaan kegiatan pelatihan-pelatihan peningkatan softskill
2. Penyedia ruang untuk berbagai kegiatan sosial dan ekonomi
3. Pengembangan Islamic Social Finance (ISF) untuk memperkuat ekonomi islam
4. Penyelenggaraan program-program rutin dan insidensial

Donasi

Wakaf Melalui Uang

Perluasan kapasitas dan renovasi bangunan, serta pembebasan lahan sekitar masjid. Dana yang dibutuhkan mencapai Rp. 12.000.000.000,-Dana yang sudah terkumpul:  Rp. 899,817,150

Dana Terkumpul 7.5%
Scroll to Top